Pemerintahan

Pol PP Latih Kesamaptaan Santri Ponpes Darul Ijabah

BATULICIN – Puluhan Santri Pondok Pesantren Darul Ijabah Gunung Tinggi, Batulicin, dilatih kesamaptaan oleh Pol PP Tanah Bumbu.

Pelatihan kesamaptaan merupakan lanjutan dari kegiatan Sosialisasi Perda di Ponpes Darul Ijabah.

“Pelatihan kepada Santri Ponpes Darul Ijabah merupakan kegiatan lanjutan setelah sosialisasi perda kemarin,” kata Kepala Dinas Pol PP dan Damkar H Riduan melalui Kabid Peraturan Perundang-undangan, Muhammad Jaelani, Kamis (15/2/2018).

IMG-20180217-WA0023
Pelatihan kesemaptaan yang diberikan oleh Pol PP bagi santri dalam rangka pengabdian dan peduli pada masyarakat sehingga terjalin hubungan kerjasama yang baik antara Pemerintah Daerah dalam hal ini Pol PP dengan Lembaga Pendidikan Islam Darul Ijabah. (Rel/MC.Tanbu)

Berita Terkait

Bupati Tanbu dampingi Danlantamal XIII Tarakan meresmikan Rumah Jabatan Komandan Pos TNI AL Batulicin

admin

Pemkab Tanbu Serahkan Bansos pada Masyarakat Kurang Mampu

admin

BPBD Tanbu Gelar Ekspose Laporan Akhir RPB

admin

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Baca Selengkapnya

Selamat Datang

di MC Tanbu 

Dapatkan Berita Terbaru Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu
DOWNLOAD NOW
close-link