Pemerintahan

PIK Remaja Tanbu Ikuti Genre Fellowship

BANJARMASIN – BKKBN Perwakilan Kalimantan Selatan menggelar kegiatan Genre Fellowship dari tanggal 27 sd 29 Oktober 2019 di Banjarmasin.

Kegiatan tersebut di isi beberapa materi antara lain, tentang kesehatan reproduksi dengan narasumber Dr Meitria, remaja dan permasalahannya yang disampaikan oleh Kasubid Remaja, M Ardani.

Sedangkan dari BKKBN menyampaikan tentang Kebijakan KKBPK disampaikan oleh Kepala Bidang KSPK Eliya.

IMG-20191029-WA0011

Dan kegiatan tersebut, Kabupaten Tanah Bumbu mengirimkan 5 orang perwakilan, yaitu Ida Tomundang Lubis, Kasi Pemberdayan Ketahanan Keluarga Dinas KBP3A Kabupaten Tanah Bumbu selaku pendamping.

Riyan Abdillah dan Ratmiati anggota Pusat Informasi Konseling Remaja SMA 1 Simpang Empat.

A Nurhidayanti anggota Pusat Informasi Konseling Remaja Tunas Kelapa mewakili masyarakat Tanah Bumbu dan Noor Ridhawati kader kelompok BKR Kecamatan Batulicin.

Dalam kegiatan itu, kader BKR dai Kabupaten Tanah Bumbu berhasil meraih peringkat terbaik 2 dari 13 kabupaten/kota dalam ajang pentas seni yang ikut digelar. (Rel)

Berita Terkait

Rakornas Investasi, Bupati Zairullah: Realisasi Investasi 2023 di Tanbu Lebihi Target

admin

Tanbu Gelar Rakoor dan Evaluasi Pelaksanaan Program KKS Tahun 2023

admin

Pemkab Tanbu Launching SERASI

admin

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Baca Selengkapnya

Selamat Datang

di MC Tanbu 

Dapatkan Berita Terbaru Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu
DOWNLOAD NOW
close-link